Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif

Daftar Menteri Riset dan Teknologi Indonesia

artikel daftar Wikimedia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Daftar Menteri Riset dan Teknologi Indonesia
Remove ads

Menteri Riset dan Teknologi (Menristek) merupakan salah satu jabatan di Kabinet Merah Putih yang saat ini berlaku, sebelumnya posisi ini dikenal dengan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) sekaligus Kepala Badan Riset Inovasi Nasional sebelum dilebur kedalam Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Fakta Singkat Menteri Riset dan Teknologi Republik Indonesia, Pejabat pertama ...
Remove ads

Sejak tahun 1978 dalam Kabinet Pembangunan III sampai Kabinet Indonesia Bersatu pada 2006, Menteri Riset dan Teknologi merangkap Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, serta kepala Badan Pengelola Industri Strategis dalam Kabinet Pembangunan VI (1989-1998). Jabatan ini pertama kali dibentuk dalam Kabinet Kerja I sebagai Menteri Negara Urusan Research Nasional.

Informasi lebih lanjut No, Foto ...
Catatan
Remove ads

Mantan Menteri Riset dan Teknologi yang masih hidup

Hingga 2024, mantan Menteri Riset dan Teknologi yang masih hidup, yakni:

Keterangan
  1. Berada di bawah Menteri Koodinator Kompartemen Produksi
  2. Berada dibawah Menteri Koodinator Kompartemen Pembangunan
  3. Berada di bawah Wakil Perdana Menteri untuk Hubungan dengan Institusi Politik
  4. Merangkap jabatan sebagai Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi
  5. Merangkap jabatan sebagai Kepala Badan Pengelola Industri Strategis (BPIS)
  6. Memundurkan diri pada 29 September 2004 karena terpilih menjadi Anggota DPR pada Pemilu 2004[1]
  7. Merangkap jabatan sebagai Kepala BPPT sampai 2006
Perubahan nama
  1. Bernama Menteri Urusan Research Nasional
  2. Bernama Menteri Lembaga Research Nasional
  3. Bernama Menteri Negara Riset
  4. Bernama Menteri Negara Riset dan Teknologi
  5. Berganti nama menjadi Menteri Riset dan Teknologi
  6. Berganti nama menjadi Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi
Remove ads

Lihat pula

Referensi

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Remove ads