Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif
Unplugged (album Siti Nurhaliza)
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Remove ads
Unplugged adalah sebuah album live karya artis rekaman Malaysia Siti Nurhaliza. Album tersebut dirilis dalam format berganda, baik fisik maupun digital di Malaysia pada 30 Juni 2015. Live track utamanya adakah seluruh lagu yang diambil dari konser Dato' Siti Nurhaliza Unplugged 2015 di Istana Budaya pada 7 April 2015. Namun, versi CD, unduhan digital dan rekaman LP dari album tersebut datang dengan tiga lagu tambahan, "Menatap dalam Mimpi", "Engkau" dan "Mikraj Cinta".
Remove ads
Pada 21 Juni 2015, "Mikraj Cinta", salah satu lagu tambahannya dirilis sebagai singel debut resmi untuk album tersebut. Pada 25 Agustus 2015, dua lagu tambahan lainnya dari Unplugged dinominasikan untuk Anugerah Planet Muzik 2015. "Menatap dalam Mimpi" dinominasikan pada kategori Artis Terbaik (Perempuan) sementara "Engkau" dinominasikan untuk Kolaborasi Terbaik (Lagu).[1]
Remove ads
Daftar lagu
Remove ads
Ringkasan album
Lihat pula
Referensi
Pranala luar
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Remove ads