Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif

Trevoh Chalobah

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Trevoh Chalobah
Remove ads

Trevoh Tom Chalobah (lahir 5 Juli 1999) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai bek atau gelandang bertahan untuk klub Liga Utama Inggris Chelsea.

Fakta Singkat Informasi pribadi, Nama lengkap ...
Remove ads

Trevoh memulai karier sepak bola dengan akademi Chelsea pada 2007 hingga menandatangani kontrak profesional dengan klub tersebut pada 2018. Ia pernah dipinjamkan ke Ipswich Town, Huddersfield Town, Lorient, dan Crystal Palace.

Trevoh bermain untuk timnas junior Inggris sejak kelompok umur U-16 hingga U-21 dan merupakan anggota skuad Inggris U-19 saat menjuarai Kejuaraan Eropa U-19 UEFA pada 2017.

Trevoh adalah adik kandung Nathaniel Chalobah, mantan pemain Chelsea.

Remove ads

Statistik karier

Per pertandingan pada 10 Maret 2022.
Informasi lebih lanjut Klub, Musim ...
  1. Penampilan di Trofi EFL
  2. Penampilan di Liga Champions UEFA
  3. Penampilan di Piala Super UEFA
Remove ads

Prestasi

Chelsea

Inggris U-19

Referensi

Pranala luar

Loading content...
Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Remove ads