Pesta Olahraga Asia Tenggara 2017

Pesta Olahraga Asia Tenggara ke-29 yang diadakan di Kuala Lumpur, Malaysia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Pesta Olahraga Asia Tenggara 2017

Pesta Olahraga Asia Tenggara 2017 (bahasa Melayu: Sukan SEA 2017), secara resmi dikenal sebagai Pesta Olahraga Asia Tenggara ke-29 (bahasa Melayu: Sukan SEA ke-29) dan secara umum dikenal sebagai Kuala Lumpur 2017 adalah sebuah ajang olahraga regional yang akan berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia dari tanggal 19 sampai 31 Agustus 2017.[1]

Fakta Singkat Tuan rumah, Moto ...
Pesta Olahraga Asia Tenggara ke-29
Thumb
Tuan rumahKuala Lumpur
 Malaysia
MotoRising Together
(Bangkit bersama )
Jumlah negara11
Jumlah disiplin405 dalam 38 cabang olahraga
Upacara pembukaan19 Agustus 2017
Upacara penutupan30 Agustus 2017
Tempat utamaStadion Nasional Bukit Jahil
Situs webOfficial website
Tutup

Cabang olahraga

38 cabang olahraga dengan 404 nomor pertandingan untuk Pesta Olahraga dimasukkan dalam daftar akhir yang disetujui oleh SEAGF pada 14 Juli 2016.[2][3][4]

Klasemen medali

  *   Tuan rumah penyelenggara (Malaysia)

Informasi lebih lanjut Peringkat, Negara ...
PeringkatNegaraEmasPerakPerungguTotal
1 Malaysia*1459086321
2 Thailand718488243
3 Vietnam594960168
4 Singapura585872188
5 Indonesia386390191
6 Filipina233463120
7 Myanmar7102037
8 Kamboja321217
9 Laos232126
10 Brunei05914
11 Timor Leste0033
Total (11 negara)4063985241328
Tutup

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.