Najmul Akhyar

Bupati Lombok Utara ke-2 Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Najmul Akhyar (lahir 14 Juni 1972 ) adalah politikus Partai Persatuan Indonesia yang menjabat sebagai Bupati Lombok Utara masa jabatan 2016–2021 dan 2025–2030. Ia menjabat untuk periode kedua sejak 20 Februari 2025 setelah dilantik Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta.[2]

Fakta Singkat H., Bupati Lombok Utara ke-2 dan ke-4 ...
H.
Najmul Akhyar
Bupati Lombok Utara ke-2 dan ke-4
Mulai menjabat
20 Februari 2025
PresidenPrabowo Subianto
GubernurLalu Muhamad Iqbal
Sebelum
Pendahulu
Djohan Sjamsu
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
17 Februari 2016  17 Februari 2021
PresidenJoko Widodo
GubernurMuhammad Zainul Majdi
Zulkieflimansyah
Sebelum
Pendahulu
Djohan Sjamsu
Ashari (Pj.)
Pengganti
Raden Nurjati (Plh.)
Djohan Sjamsu
Wakil Bupati Lombok Utara ke-1
Masa jabatan
2 Agustus 2010  2 Agustus 2015
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko Widodo
GubernurMuhammad Zainul Majdi
BupatiDjohan Sjamsu
Sebelum
Pendahulu
Sarifudin
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir14 Juni 1972 (umur 52)
Menggala, Nusa Tenggara Barat
KebangsaanIndonesia
Partai politikPerindo (2023–sekarang)[1]
Afiliasi politik
lainnya
Demokrat
AlmamaterUniversitas Mataram (S.H.)
Universitas Udayana (M.H.)
Universitas Brawijaya (Dr.)
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info L B
Tutup

Referensi

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.