Fachry Pahlevi Konggoasa (lahir 14 Mei 1995 ) adalah seorang politikus Indonesia yang menjabat sebagai Anggota DPR-RI periode 2019–2024. Ia mewakili Partai Amanat Nasional dan daerah pemilihan Sulawesi Tenggara. Saat ini, ia bertugas di Komisi IV.[2][3]

Fakta Singkat S.E., Anggota Dewan Perwakilan Rakyat ...
Fachry Pahlevi Konggoasa
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Mulai menjabat
1 Oktober 2019
Daerah pemilihanSulawesi Tenggara
Informasi pribadi
Lahir14 Mei 1995 (umur 29)
Kendari, Sulawesi Tenggara
KebangsaanIndonesia
Partai politikPartai Amanat Nasional
Suami/istriIrma Dwiyani Iksan[1]
Anak3
Orang tua
  • Kery Saiful Konggoasa (ayah)
  • Titin Nurbaya Saranani (ibu)
KerabatIksan Iskandar (mertua)
AlmamaterSTIE Wira Bhakti Makassar
PekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info L B
Bantuan penggunaan templat ini
Tutup

Riwayat Pendidikan

  • SD Negeri 11 Poasia (2000–2006)
  • SMP Negeri 5 Kendari (2006–2009)
  • SMA Negeri 4 Kendari (2009–2012)
  • S-1 STIE Wira Bhakti Makassar (2012–2016)

Riwayat Organisasi

Karier

Referensi

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.