Penembakan klub malam Orlando 2016
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Pada 12 Juni 2016, penembakan massal terjadi di Pulse, sebuah klub malam gay di Orlando, Florida, Amerika Serikat. Setidaknya 50 orang tewas termasuk pelaku, dan 53 lainnya luka-luka.[5][6]
Penembakan klub malam Orlando | |
---|---|
Bagian dari terorisme di Amerika Serikat | |
Lokasi | 1912 S. Orange Ave, Orlando, Florida, Amerika Serikat |
Koordinat | 28°31′10.5″N 81°22′36.5″W |
Tanggal | 12 Juni 2016 ca 2:00 a.m. – kr. 5:00 a.m. EDT (UTC−04:00) |
Jenis serangan |
|
Senjata | AR-15 Pistol semi otomatis |
Korban tewas | 50 (termasuk pelaku)[1][2][3][4] |
Korban luka | 53 |
Pelaku | Omar Mateen[5] |
Serangan itu merupakan penembakan massal mematikan dalam sejarah modern Amerika Serikat,[3][6][7][8][9] juga insiden kekerasan terhadap kaum LGBT paling mematikan dalam sejarah Amerika Serikat,[10] serta serangan teroris paling mematikan di AS sejak serangan 11 September 2001.[11] Pelaku sendiri merupakan anggota Negara Islam Irak dan Syam. Negara Islam Irak dan Syam akhirnya mengaku bertanggung jawab atas serangan tersebut.[12] Pelaku diidentifikasi sebagai Omar Mateen, warga negara AS berusia 29 tahun.
Pada pukul 5 pagi, polisi dan FBI tiba di tempat penembakan sekitar pukul 7 untuk memulai investigasi terhadap peristiwa ini.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.