Sastera Jawa Pertengahan muncul di kerajaan Majapahit, mulai dari abad ke-13 sampai sekitar abad ke-16 Masehi. Setelah ini, sastera Jawa Pertengahan diteruskan di Bali menjadi Sastra Jawa-Bali.

Pada masa ini muncul karya-karya puisi yang berdasarkan metrum Jawa atau Indonesia asli. Karya-karya ini disebut kidung.

Daftar Karya Sastra Jawa Pertengahan prosa:

  1. Tantu Panggelaran
  2. Calon Arang
  3. Tantri Kamandaka
  4. Korawasrama
  5. Pararaton

Daftar Karya Sastra Jawa Tengahan puisi:

  1. Kakawin Dewaruci
  2. Kidung Sudamala
  3. Kidung Subrata
  4. Kidung Panji Angreni
  5. Kidung Sri Tanjung

Lihat juga

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.