Loading AI tools
bintang yang terletak di rasi bintang Pegasus Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Zeta Pegasi adalah salah satu bintang di rasi Pegasus. Zeta Pegasi merupakan bintang kelas B8 dan bermagnitudo 3.4. Bintang ini berada pada jarak 142 tahun cahaya dari Bumi.
Data pengamatan Epos J2000.0 Ekuinoks J2000.0 | |
---|---|
Rasi bintang | Pegasus |
Asensio rekta | 22h 41m 27.7s |
Deklinasi | +10° 49' 53" |
Magnitudo tampak (V) | +3.4 |
Jarak | 142 ly (43,5 pc) |
Tipe Spektral | B8V |
Penamaan lain | |
Homam, 42 Peg, HR 8634, HIP 112029, HD 214923, FK5 855, SAO 108103 |
Bintang ini memiliki nama tradisional Homam("bintang keberuntungan bagi sang pahlawan" dalam bahasa Arab). Nama lainnya untuk bintang ini adalah:
Selain rasi Pegasus, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi, asterisma atau kelompok berikut:
nama rasi / asterisma / kelompok | asal | arti | anggota lainnya |
---|---|---|---|
雷電 / Léidiàn | China | rasi Petir dan Kilat | ξ Peg, σ Peg, 55 Peg, 66 Peg, 70 Peg |
Lik‑bar‑ra[2] | Babilonia | serigala, hyena | α Peg, γ Peg |
Saʽd al Humām[2] | Arab | bintang keberuntungan sang pahlawan | ξ Peg |
Nāʼir Saʽd al Bahāim[2] | Arab | bintang yang terang pada dua monster | θ Peg, ν Peg |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.