Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang Indonesia, umumnya disingkat Wamen ATR adalah pembantu Menteri Agraria dan Tata Ruang Indonesia. Jabatan ini didirikan pada 25 Oktober 2019 dan Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang Indonesia merangkap jabatan sebagai Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional.[1][2]

Fakta Singkat Ditunjuk oleh, Pejabat perdana ...
Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang Indonesia
Thumb
Thumb
Thumb
Petahana
Ossy Dermawan

sejak 21 Oktober 2024
Kementerian Agraria dan Tata Ruang Indonesia
Ditunjuk olehPresiden Indonesia
Pejabat perdanaSurya Tjandra
Dibentuk25 Oktober 2019; 5 tahun lalu (2019-10-25)
Situs webwww.atrbpn.go.id
Tutup

Daftar

Informasi lebih lanjut No., Foto ...
No. Foto Nama Kabinet Masa Jabatan Menteri Keterangan
Dari Sampai
1. Surya Tjandra
(lahir 1971)
Indonesia Maju
25 Oktober 2019
15 Juni 2022
Sofyan Djalil
[upper-alpha 1][note 1]
2
Raja Juli Antoni
(lahir 1977)
15 Juni 2022
20 Oktober 2024
Hadi Tjahjanto
Agus Harimurti Yudhoyono
3
Ossy Dermawan
(lahir 1976)
Merah Putih
21 Oktober 2024
Petahana
Nusron Wahid
Partai politik:       PSI (2)       Demokrat (1)
Tutup
Nama
  1. Bernama Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang
Keterangan
  1. Merangkap sebagai Wakil Kepala Badan Badan Pertanahan Nasional

Lihat juga

Referensi

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.