Voice of the Arabs

stasiun radio Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Voice of the Arabs atau Sawt al-Arab (bahasa Arab: صوت العرب)) adalah salah satu layanan radio berbahasa Arab transnasional Mesir pertama dan paling berpengaruh. Berbasis di Kairo, layanan tersebut dikenal oleh banyak orang Arab dan non-Arab, sebagai media utama yang dipakai oleh mantan presiden Mesir Gamal Abdel Nasser untuk menyebarkan pesan-pesannya tentang penyatuan dan revolusi Arab di seluruh belahan dunia Arab.[1]

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.