Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Valentin Sergeyevich Pavlov (bahasa Rusia: Валентин Серге́евич Павлов; 27 September 1937 – 30 March 2003) adalah seorang pimpinan Soviet yang menjadi seorang banker Rusia setelah pembubaran Uni Soviet. Lahir di kota Moskow, kemudian bagian dari Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia, Pavlov memulai karier politik-nya dalam Kementerian Keuangan pada 1959.
Valentin Pavlov Валентин Павлов | |
---|---|
Perdana Menteri Uni Soviet | |
Masa jabatan 14 Januari 1991 – 22 Agustus 1991 | |
Wakil | Deputi Ketua Pemerintahan Pertama
|
Kementerian Keuangan | |
Masa jabatan 17 Juli 1989 – 26 Desember 1990 | |
Pendahulu Boris Gostev Pengganti Vladimir Orlov | |
Ketua Komite Pajak Negara | |
Masa jabatan 15 Agustus 1986 – 7 Juni 1989 | |
Pendahulu Nikolai Glushkov Pengganti Vyacheslav Senchagov | |
Informasi pribadi | |
Lahir | Moskow, Rusia SFSR, Uni Soviet | 27 September 1937
Meninggal | 30 Maret 2003 65) Moskow, Federasi Rusia | (umur
Kebangsaan | Soviet dan Rusia |
Partai politik | Partai Komunis Uni Soviet |
Almamater | Institut Keuangan Moskow |
Penghargaan | |
Sunting kotak info • L • B |
Lahir di Moskow pada 27 September 1937, Pavlov lulus dari Institut Keuangan Moskow pada 1958.
Pavlov meninggal di Moskow pada 30 Maret 2003, dan dimakamkan pada 2 April di pemakaman Pyatnitskoye.[1][2]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.