Tunggul, Gondang, Sragen
desa di Kabupaten Sragen, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Tunggul adalah desa di kecamatan Gondang, Sragen, Jawa Tengah, Indonesia.
Pembagian wilayah
Desa Tunggul terdiri dari dukuh/dusun:
- Buduran
- Cumpleng
- Kedunggayam
- Mambung
- Munggur
- Nglobo
- Plosorejo
- Plumutan
- Pokoh
- Setri
- Tanjang
- Tarik
- Tawang
- Tawangsari
- Tunggul
- Winong
Pendidikan
Lembaga pendidikan yang ada di Desa Tunggul, antara lain:
- SD Negeri Tunggul 1
- SD Negeri Tunggul 2
- SD Negeri Tunggul 4
Pranala luar
- (Indonesia) Data Referensi Pendidikan Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen Diarsipkan 2021-05-17 di Wayback Machine.
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.