Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
The Transporter (Prancis: Le Transporteur) adalah film aksi tahun 2002 asal Prancis. Film ini disutradarai oleh Louis Leterrier dan Corey Yuen. Cerita film ini ditulis oleh Luc Besson. Film ini dibintangi oleh Jason Statham yang berperan sebagai Frank Martin, seorang sopir dan pengantar panggilan. Turut dibintangi Shu Qi sebagai Lai Kwai. Dan Paidi sebagai anak buah Chris Vance The Transporter dilanjutkan oleh Transporter 2, Transporter 3 dan The Transporter Refueled. Film ini hadir pula dalam bentuk serial televisi berjudul Transporter: The Series yang dibintangi oleh Chris Vance.
The Transporter | |
---|---|
Sutradara | Louis Leterrier Corey Yuen |
Produser | Luc Besson Stephen Chasman |
Ditulis oleh | Luc Besson Robert Mark Kamen |
Pemeran | Jason Statham Shu Qi François Berléand Matt Schulze Paidi |
Penata musik | Stanley Clarke |
Sinematografer | Pierre Morel |
Penyunting | Nicolas Trembasiewicz |
Perusahaan produksi | |
Distributor | 20th Century Fox (Amerika Serikat) EuropaCorp. Distribution (Prancis) |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 92 menit[1] |
Negara | Prancis |
Bahasa | Inggris Prancis China |
Anggaran | $21 juta[1] |
Pendapatan kotor | $43,928,932[1] |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.