Stadion Jan Breydel

Stadion sepak bola di Bruges, Belgia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Stadion Jan Breydelmap

Stadion Jan Breydel adalah sebuah stadion serba guna di Sint-Andries, Bruges, Belgia. Stadion milik kota tersebut adalah stadion kandang dari dua klub sepak bola papan atas, Club Brugge dan Cercle Brugge.

Fakta Singkat Nama lama, Lokasi ...
Jan Breydel Stadium
Thumb
Nama lamaOlympiastadion
LokasiKoning Leopold III-laan 50, Sint-Andries, Bruges,  Belgia
Kapasitas29,062 [1]
Ukuran lapangan105 x 68m
PermukaanMixto Hybrid Grass Technology
Konstruksi
Dibuka1975
Diperluas1998
Pemakai
Club Brugge
Cercle Brugge
Tutup

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.