Remove ads
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Hwang Eun-bi (lahir 3 Juni 1998 ), yang lebih dikenal dengan nama panggungnya SinB, adalah seorang penyanyi asal Korea Selatan. Ia dikenal sebagai penari utama dari grup vokal perempuan K-pop, GFriend, yang dibuat oleh Source Music Entertainment.
SinB | |
---|---|
Nama asal | 황은비 |
Lahir | Hwang Eun-bi 3 Juni 1998 Cheongju, Korea Selatan |
Nama lain | Sinb |
Pekerjaan | Penyanyi |
Tinggi | 167 m (547 ft 11 in) |
Karier musik | |
Genre | K-pop |
Instrumen | Vokal |
Tahun aktif | 2015–sekarang |
Label | Source Music |
Pada 2007, ia tampil dalam Star King dengan tim tarinya. Sinb lahir di Cheongju. Ia sebelumnya pernah menjadi trainee di Big Hit Entertainment bersama dengan Eunha dan telah dilatih selama 4 tahun sebelum debut dengan GFriend. Ia lulus dari School of Performing Arts Seoul pada 7 Februari 2017, bersama dengan Umji, dalam bidang tari.[1][2][3]
SinB | |
Hangul | 황은비 |
---|---|
Hanja | 黃恩妃 |
Alih Aksara | Hwang Eun-bi |
McCune–Reischauer | Hwang Ŭn-pi |
Nama panggung | |
Hangul | 신비 |
Hanja | 神秘 |
Alih Aksara | Sinb |
McCune–Reischauer | Sinpi |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.