Prison Playbook
serial drama dari Korea Selatan Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Prison Playbook[2] (Hangul: 슬기로운 감빵생활; RR: Seulgirowun Gamppangsaenghwal; lit. Wise Prison Life) adalah seri televisi Korea Selatan tahun 2017 yang disutradarai Shin Won-ho dan dibintangi oleh Park Hae-soo dan Jung Kyung-ho. Seri ini menandai peran utama Park Hae-soo yang pertama. Drama ini ditayangkan di tvN setiap hari Rabu dan Kamis pukul 21.30 (WSK) mulai 22 November 2017 hingga 18 Januari 2018.[3][4]
Prison Playbook | |
---|---|
![]() Poster promosi | |
Hangul | 슬기로운 감빵생활 |
Genre | Komedi hitam[1] |
Pembuat | Lee Woo-jung[1] |
Ditulis oleh | Jung Bo-hoon |
Sutradara | Shin Won-ho |
Pemeran | |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Korea |
Jmlh. episode | 16 |
Produksi | |
Produser eksekutif | Park Sung-jae |
Produser | Park Soo-woo |
Pengaturan kamera | Single-camera |
Durasi | 90 menit |
Rumah produksi | tvN |
Distributor | CJ ENM Netflix |
Rilis asli | |
Format gambar | 1080i (HDTV) |
Format audio | Dolby Digital |
Rilis | 22 November 2017 – 18 Januari 2018 |
Sinopsis
Bercerita tentang kehidupan para narapidana di balik jeruji besi, keluarga mereka dan petugas yang bekerja di fasilitas pemasyarakatan. Kim Je-hyuk, seorang bintang pelempar bisbol dihukum karena melakukan penyerangan setelah ia menyelamatkan adiknya dari serangan seksual.
Pemeran
Utama
- Park Hae-soo sebagai Kim Je-hyuk
- Lee Tae-sun sebagai Kim Je-hyuk muda
- Seorang bintang pemain bisbol yang berubah menjadi narapidana dalam semalam.
- Jung Kyung-ho sebagai Lee Joon-ho
- Lee Do-hyun sebagai Lee Joon-ho muda
- Penjaga penjara elit dan sahabat Je-hyuk.
Pendukung
Tokoh di sekitar Je-hyuk
- Krystal Jung sebagai Kim Ji-ho
- Shin Rin-ah sebagai Kim Ji-ho kecil
- Lee Chae-yoon sebagai Kim Ji-ho remaja
- Mahasiswi pengobatan tradusional Korea dan pacar Je-hyuk.
- Lim Hwa-young sebagai Kim Je-hee
- Adik Je-hyuk.
- Ye Soo-jung sebagai ibu Je-hyuk
- Kim Kyung-nam sebagai Lee Joon-dol
- Adik Joon-ho yang bekerja seorang reporter dan penggemar berat Je-hyuk.
Pusat Penahanan Seobu
- Sung Dong-il sebagai Kepala Jo Ji-ho
- Seorang kepala penjaga penjara veteran yang cepat dan fleksibel dalam hal menyelesaikan insiden yang terjadi di dalam penjara.[5]
- Jung Jae-sung sebagai "Profesor Myung"
- Lee Ho-chul sebagai Gal Dae-bong (aka "Good-for-nothing Low-life")
Penjara Seobu
- Choi Moo-sung sebagai Kim Min-chul (aka "Tahanan Jangka Panjang")
- Seorang anggota geng yang dijatuhi hukuman penjara dua puluh lima tahun karena pembunuhan.
- Park Ho-san sebagai Kang Chul-doo (aka "KAIST")
- Seorang insinyur yang dijatuhi hukuman penjara selama tiga tahun enam bulan karena penipuan judi.
- Kang Seung-yoon sebagai Lee Joo-hyung (aka "Jang Bal-jang" sebagai referensi untuk Jean Valjean)
- Penjahat residivis yang tidak bisa menahan diri untuk tidak mencuri.
- Jung Min-sung sebagai Go Park-sa (aka "Dokter Go")
- Seorang manajer yang dipenjara karena menggelapkan uang sepuluh miliar won dari perusahaannya.
- Lee Kyu-hyung sebagai Yoo Han-yang (aka "Generasi kedua Chaebol" atau "Looney")
- Pelanggar berulang karena penyalahpenggunaan narkoba.
- Ahn Chang-hwan sebagai Dong-ho (aka "Croney")
- Jung Hae-in sebagai Yoo Jeong-woo (aka "Kapten Yoo")
- Seorang perwira komandan yang menyerang rekan satu timnya tanpa ampun yang berujung kematian.
- Kim Sung-cheol sebagai Kim Young-cheol (aka "Jailbird")
- Pria yang sering keluar masuk penjara.
- Jung Woong-in sebagai Asisten Kepala Paeng
- Penjaga penjara yang ganas.
Lainnya
- Shin Jae-ha sebagai Kim Min-sung
- Choi Sung-won sebagai "Spot"
- Lee Hoon-jin sebagai "Soji" (pembawa barang)
- Joo Seok-tae sebagai seorang kepala operasi
- Ahn Sang-woo sebagai Pemimpin Penjara Kim Yong-chul
- Park Hyung-soo sebagai Kepala Departemen Na Hyung-soo
- Kim Han-jong sebagai "Daehyungsoji" (pembawa barang berat)
- Kang Ki-doong sebagai Penjaga Penjara Song Gi-dong
- Choi Yeon-dong sebagai Wakil Kepala Lee Jung-jae
- Kim Ki-nam sebagai Choi Hyun-woo (tahanan)
- Lee Do-gyeom sebagai Park Do-gyeom (tahanan)
- Lim Cheol-hyung sebagai Direktur Kim Hyuk-kwon
- Kong Sang-a sebagai ibu Kim Ji-ho
- Park Hye-jin sebagai ibu Lee Joon-ho
- Jung Jin
- Kim Jae-geon
- Jang Hyuk-jin sebagai ayah Yoo Han-yang
- Yeom Hye-ran sebagai ibu Yoo Han-yang
- Seo Ji-hoon sebagai Min-sik
- Han Duk-soo sebagai Pembawa berita
- Kim Kyung-rae sebagai Pembawa berita
- Ki Eun-ryung sebagai Pembawa berita
- Lee Young-suk
- Yoo Hyung-kwan sebagai Kepala Shim Woo-kyung (tahanan)
- Park Young-soo
- Jang Joon-nyung sebagai pelatih bisbol
- Bae Ho-geun sebagai Jang Yoon-hwan
- Kim Yong-un sebagai tahanan besar
- Kim Tae-soo sebagai Pekerja bengkel kayu
- Lee Kyu-sung
- Choi Kwang-il
- Park Koo-yoon
- Kim Dong-chan
- Kwak Han-goo sebagai pencuri mobil
- Kim Jun-han sebagai Song Ji-won
- Yang Dae-hyuk
- Choi Young
- Kang Hyun-jung
- Ko Young-bin sebagai Dokter Jung Dae-hyun
- Ye In
- Jang Joon-ho
- Hong Seung-beom sebagai Pembawa acara Challenge Golden Bell
- Lee Kyu-seob
- Lee Sang-yi sebagai Sersan Oh Dong-hwan
- Ahn Tae-young sebagai Lim Sun-soo
- Jung Moon-sung sebagai Yoo Jung-min
- Shin Won-ho sebagai Joo Jung-hoon
- Kim Mo-beom sebagai Park Joon-young
- Jo Kyung-hoon
- Lee Do-yeob sebagai Direktur Doh
- Tae Won-suk
- Park Kun-rak
- Song Young-hak
- Lee Shin-sung sebagai CEO Nam
- Kim Jung-pal
- Lee Yoon-sang
- Yoo Su-bin sebagai Yang Jung-suk
- Ji Min-hyuk sebagai Kang Gun-woo
- Kim Ka-young
- Kwon Da-ham
- Son Kyung-won
- Shin Hee-kuk
- Jung Dong-hoon
- Seo Sang-won
- Kim Ki-moo sebagai pemerkosa
- Lee Seok sebagai Lee Suk-eun
- Kang Duk-jung
- Jung Kyung-cheol
- Lee Jae-woo
- Lee Do-kuk sebagai Professor Kim Jin-sung
- Ko I-geon sebagai rekan tim bisbol
- Son Kang-kuk sebagai sopir taksi
- Bae-Jin-woong sebagai Jin Woong
- Jo Joon
- Lee Ki-hyuk
- Sung Hyun-joon
- Ahn Ji-hyun sebagai teman Ji-ho
Penampilan khusus
- Yoo Jae-myung sebagai pengacara Je-hyuk
Produksi
Prison Playbook disutradarai oleh Shin Won-ho, sutradara pemenang penghargaan seri Reply dan ditulis oleh salah satu penulis junior seri tersebut bernama Jung Bo-hoon.[6][7]
Pembacaan naskah pertama dilakukan pada 17 Juli 2017 di CJ E&M Center, Sangam-dong, Seoul.[8]
Proses syuting selesai pada 16 Januari 2018[9]
Lagu tema
Bagian 1
Bagian 2
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "The Door (Prod. By Zico)" (문) |
|
|
| 03:21 |
2. | "The Door (Prod. By Zico)" (Inst.) | Zico, Poptime | 03:21 | ||
Durasi total: | 06:42 |
Bagian 3
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Like A Dream" (꿈만 같아) | DGG | DGG | Park Bo-ram | 03:02 |
2. | "Like A Dream" (Inst.) | DGG | 03:02 | ||
Durasi total: | 06:04 |
Bagian 4
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Bravo, My Life!" | Jong-jin Kim | Jong-jin Kim | Eric Nam | 04:05 |
2. | "Bravo, My Life!" (Inst.) | Jong-jin Kim | 04:05 | ||
Durasi total: | 08:10 |
Bagian 5
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Would Be Better" (좋았을걸) | Heize |
| Heize | 03:40 |
2. | "Would Be Better" (Inst.) |
| 03:40 | ||
Durasi total: | 07:20 |
Bagian 6
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Nostalgia (Prod. by Woogie)" (향수) | Woo Won-jae | Woogie | Woo Won-jae | 03:21 |
2. | "Nostalgia (Prod. by Woogie)" (Inst.) | Woogie | 03:21 | ||
Durasi total: | 06:42 |
Bagian 7
Bagian 8
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "That's the Way It Goes (ft. Kim Min-jae (REAL.BE))" (다이런거지뭐) | DAVII | DAVII | DAVII | 03:49 |
2. | "That's the Way It Goes" (Inst.) | DAVII | 03:49 | ||
Durasi total: | 07:38 |
Bagian 9
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Those Days (Without You)" (하루일과) | Zion.T | Zion.T, Slom, Peejay | Zion.T | 03:05 |
2. | "Those Days (Without You)" (Inst.) | Zion.T, Slom, Peejay | 03:05 | ||
Durasi total: | 06:10 |
Bagian 10
No. | Judul | Lirik | Musik | Penyanyi | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "How Strange" (희한하네) | Rhythm Power | Topic Of Changan | Rhythm Power | 03:23 |
2. | "How Strange" (Inst.) | Topic Of Changan | 03:23 | ||
Durasi total: | 06:46 |
Kinerja komersial
Kinerja tangga lagu
Peringkat
Ringkasan
Perspektif
Pada tabel berikut, angka berwarna biru menunjukkan peringkat terendah dan angka berwarna merah menunjukkan peringkat tertinggi.
Ep. | Tanggal rilis perdana | Peringkat rata-rata | |||
---|---|---|---|---|---|
AGB Nielsen[14] | TNmS[15] | ||||
Nasional | Seoul | Nasional | |||
1 | 22 November 2017 | 4,638% | 4,816% | 5,1% | |
2 | 23 November 2017 | 5,381% | 5,900% | 5,1% | |
3 | 29 November 2017 | 4,698% | 5,336% | 4,9% | |
4 | 30 November 2017 | 5,468% | 6,644% | 5,3% | |
5 | 6 Desember 2017 | 5,612% | 6,518% | 5,7% | |
6 | 7 Desember 2017 | 5,847% | 6,260% | 6,2% | |
7 | 13 Desember 2017 | 6,388% | 6,942% | 7,1% | |
8 | 14 Desember 2017 | 6,774% | 7,409% | 7,0% | |
9 | 20 Desember 2017 | 7,313% | 8,376% | 7,4% | |
10 | 21 Desember 2017 | 7,910% | 8,809% | 7,7% | |
11 | 3 Januari 2018 | 9,095% | 10,139% | 8,7% | |
12 | 4 Januari 2018 | 9,393% | 10,511% | 9,6% | |
13 | 10 Januari 2018 | 10,142% | 11,077% | 10,2% | |
14 | 11 Januari 2018 | 10,615% | 11,531% | 11,3% | |
15 | 17 Januari 2018 | 10,477% | 11,620% | 10,9% | |
16 | 18 Januari 2018 | 11,195% | 12,299% | 10,9% | |
Rata-rata | 7,559% | 8,386% | 7,6% | ||
Khusus | 27 Desember 2017 | 5,110% | 5,658% | 5,3% | |
Penghargaan dan nominasi
Tahun | Penghargaan | Kategori | Penerima | Hasil | Ref. |
---|---|---|---|---|---|
2018 | Asian Television Awards ke-22 | Best Drama Series | Prison Playbook | Nominasi | |
Korean Cable TV Awards ke-12 | Best Drama | Menang | [16] | ||
Baeksang Arts Awards ke-54 | Best Director | Shin Won-ho | Nominasi | [17][18] | |
Best Supporting Actor | Park Ho-san | Menang | |||
Best New Actor | Park Hae-soo | Nominasi | |||
Best Screenplay | Jung Bo-hoon | Nominasi | |||
Most Popular Actor | Jung Hae-in | Menang | |||
APAN Star Awards ke-6 | Excellence Award, Actor in a Miniseries | Park Hae-soo | Nominasi | [19] | |
Best Supporting Actor | Park Ho-san | Menang | |||
The Seoul Awards ke-2 | Nominasi | [20] | |||
Best New Actor | Park Hae-soo | Menang |
Referensi
Pranala luar
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.