Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Michel Am-Nondokro Djotodia adalah politisi dan pemimpin militer Republik Afrika Tengah yang menyatakan dirinya sebagai Presiden Republik Afrika Tengah sejak 24 Maret 2013, menyusul pengulingan dan perginya Presiden François Bozizé.[1] Ia adalah pemimpin koalisi pemberontak Séléka pada pemberontakan Desember 2012; menyusul kesepakatan perdamaian, ia ditunjuk pemerintah sebagai Deputi Pertama Perdana Menteri untuk Pertahanan Nasional pada Februari 2013.
Michel Djotodia | |
---|---|
Presiden Republik Afrika Tengah ke-5[1] | |
Mulai menjabat 24 Maret 2013 | |
Perdana Menteri | Nicolas Tiangaye |
Pengganti Petahana | |
Deputi Perdana Menteri Republik Afrika Tengah | |
Masa jabatan 3 Februari 2013 – 24 Maret 2013 | |
Perdana Menteri | Nicolas Tiangaye |
Informasi pribadi | |
Lahir | Michel Am-Nondokro Djotodia 1949? Vakaga, Oubangui-Chari (sekarang Republik Afrika Tengah) |
Partai politik | Uni Pasukan Demokratik untuk Persatuan |
Penghargaan
| |
Sunting kotak info • L • B |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.