Loading AI tools
gedung pencakar langit di Indonesia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Menara BTPN | |
---|---|
Informasi umum | |
Jenis | Perkantoran dan hotel |
Lokasi | Jakarta, Indonesia |
Alamat | Mega Kuningan |
Mulai dibangun | 2013 |
Rampung | 2016 |
Tinggi | |
Arsitektural | 223 m (732 ft) |
Pucuk | 223 m |
Lantai atas | 223 m (732 ft) |
Data teknis | |
Jumlah lantai | 48 |
Desain dan konstruksi | |
Arsitek | M² Master Planning & Architecture |
Pengembang | Bahana Semesta Citra Nusantara |
Teknisi struktur | Haerte (HRT) Widya Konsultan |
Referensi | |
[1][2] |
Menara BTPN adalah sebuah pencakar langit yang terletak di Mega Kuningan, Jakarta, Indonesia. Menara ini merupakan bagian dari kompleks pengembangan terpadu yang diberi nama Quadrant Complex. Tinggi menara ini adalah 223 meter dengan 48 lantai. Menara ini dibangun dari tahun 2013 hingga 2016,[1] dan kini menjadi kantor pusat Bank BTPN serta sejumlah perusahaan lain.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.