Loading AI tools
kecamatan di Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Matakali adalah sebuah Kecamatan di Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat, Indonesia. Kecamatan Matakali merupakan salah satu kecamatan yang berbatasan langsung dengan Ibu kota Kabupaten Polewali Mandar. Mayoritas penduduknya adalah suku Pattae. Kecamatan Matakali terletak antara 119o 16’ 59.3” Lintang Selatan dan 3o 23’ 00,1” Bujur Timur. Kecamatan Matakali berbatasan dengan Kecamatan Tapango di sebelah utara, sebelah timur dengan Kecamatan Anreapi dan Kecamatan Polewali, sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Wonomulyo, sedangkan di sebelah selatan Kecamatan Matakali berbatasan dengan Teluk Mandar. Luas Kecamatan Matakali sebesar 57,62 km2 atau hanya sebesar 2,85% dari luas wilayah Kabupaten Polewali Mandar. Kecamatan Matakali terdiri dari satu kelurahan dan enam desa.[1] Di Kecamatan Matakali terdapat Batu Bandera yaitu tempat pertama kali di kibarkan Bendera Merah Putih di Kabupaten Polewali Mandar.
Matakali | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sulawesi Barat | ||||
Kabupaten | Polewali Mandar | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | - Rahmat razak, s. Sos | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 76.04.14 | ||||
Kode BPS | 7602043 | ||||
Luas | 57,62 km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | - | ||||
|
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.