Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Langit Kala Senja adalah film drama Indonesia tahun 2021 yang merupakan film asli KlikFilm yang disutradarai oleh Dyan Sunu Prastowo dan diproduksi oleh KlikFilm Productions berkolaborasi dengan Limelight Pictures. Film ini dibintangi oleh Mikha Tambayong, Refal Hady, Hana Malasan, dan Omar Daniel.[1]
Langit Kala Senja | |
---|---|
Sutradara | Dyan Sunu Prastowo |
Produser | Agung Haryanto Karli Surya Winata |
Ditulis oleh | Dewi Pramita |
Skenario | Dewi Pramita |
Pemeran | |
Perusahaan produksi | |
Distributor | KlikFilm |
Tanggal rilis |
|
Negara | Indonesia |
Bahasa | Bahasa Indonesia |
Film ini ditayangkan perdana di KlikFilm pada tanggal 26 November 2021.
Langit memendam rasa cinta terhadap adik tirinya yang bernama Senja, namun sang ibu tidak memberikan restu. Langit merupakan seorang penulis novel, sedangkan Senja merupakan seorang editor di penerbit tempat Langit biasa memberikan tulisan untuk diterbitkan. Bos penerbit yang bernama Kala terobsesi untuk mendapatkan hati Langit dengan menggunakan Senja sebagai alat untuk mendekatinya. Senja pun di posisi yang sangat sulit untuk menentukan jawaban antara hati, karier dan restu.[2]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.