Kota Enshi
kota setingkat county di Prefektur Otonom Tujia dan Miao Enshi, provinsi Hubei, Tiongkok Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
kota setingkat county di Prefektur Otonom Tujia dan Miao Enshi, provinsi Hubei, Tiongkok Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Enshi (Hanzi: 恩施; Pinyin: Ēnshī) merupakan kota setingkat county di Provinsi Hubei barat, Tiongkok dan menjadi pusat administrasi Prefektur otonom Enshi Tujia dan Miao.
Enshi
恩施市 Enshih | |
---|---|
Koordinat (Pemerintah Kota Enshi): 30°17′42″N 109°28′47″E | |
Negara | Republik Rakyat Tiongkok |
Provinsi | Hubei |
Prefektur otonom | Enshi |
Luas | |
• Kota setingkat county | 3.972 km2 (1,534 sq mi) |
• Luas perkotaan | 52,00 km2 (2,000 sq mi) |
Ketinggian | 420 m (1,380 ft) |
Populasi (2010)[2] | |
• Kota setingkat county | 749.574 |
• Perkiraan (2017) | 857.000 |
• Kepadatan | 190/km2 (490/sq mi) |
• Perkotaan | 260.700 |
Zona waktu | UTC+8 (Waktu Standar Tiongkok) |
Kode pos | 445000 |
Kode area telepon | 0718 |
Situs web | hbenshi |
Enshi | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hanzi: | 恩施 | ||||||||||
| |||||||||||
Nama sebelumnya | |||||||||||
Hanzi: | 施南 | ||||||||||
|
Catatan tertua tentang Kota Enshi adalah pada Periode Musim Semi dan Musim Gugur tahun 776 SM. Saat itu daerah ini merupakan negara bagian yang dinamakan Bazi hingga tahun 476 SM.[4] Enshi kemudian menjadi county dari tahun 475 hingga 221, sebelum diserap ke dalam Dinasti Tiongkok selama periode Qi.[butuh rujukan] Pada tahun 1925, Kota Enshi membentuk dan menjadi pusat administrasi Prefektur otonom Exi Tujia dan Miao, yang kemudian diubah namanya menjadi Prefektur otonom Enshi Tujia dan Miao sejak tahun 1935.[4]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.