Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Jari telunjuk (bahasa Inggris: index finger, forefinger, pointer finger, atau trigger finger; bahasa Latin: digitus secundus, digitus II), adalah jari kedua pada tangan manusia dihitung dari ibu jari. Terletak antara ibu jari (jari pertama) dan jari tengah (jari ketiga). Biasanya jari tangan yang paling luwes dan peka, meskipun ukurannya bukan yang paling pajang - lebih pendek dari jari tengah, dan pada orang-orang tertentu dapat saja lebih pendek dari jari manis – lihat rasio jari.
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. (April 2013) |
Jari telunjuk Pointer finger, Index finger' | |
---|---|
Rincian | |
Arteri | Radial artery of index finger, proper palmar digital arteries, dorsal digital arteries |
Vena | Palmar digital veins, dorsal digital veins |
Saraf | Dorsal digital nerves of radial nerve, proper palmar digital nerves of median nerve |
Pengidentifikasi | |
Bahasa Latin | Digitus II manus, digitus secundus manus, index |
TA98 | A01.1.00.054 |
TA2 | 152 |
FMA | 24946 |
Daftar istilah anatomi |
Menunjuk dengan jari telunjuk dapat digunakan untuk mengindikasikan suatu benda atau orang.[1] Menunjuk ke arah seseorang dengan jari telunjuk dipandang kasar atau tidak sopan dalam budaya tertentu.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.