Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Henry Laurence Gantt (1861-23 November 1919 di Calvert Country, Amerika) adalah seorang konsultan manajemen berlatarbelakang insinyur mekanik yang menciptakan peta Gantt (Gantt Chart) terkenal.[1]
Henry Laurence Gantt | |
---|---|
Lahir | 1861 |
Meninggal | November 23, 1919 |
Kebangsaan | Amerika Serikat |
Kewarganegaraan | United States |
Dikenal atas | Grafik Gantt |
Karier ilmiah | |
Bidang | Manajemen Ilmiah |
Henry Laurence Gantt lahir di Calvert County, Maryland, Amerika Serikat.[1] Gantt lulus dari Sekolah McDonogh tahun 1878 dan bekerja pada Johns Hopkins College sebagai guru teknik mesin dan juru gambar.[1] Pada tahun 1887, ia bergabung dengan Frederick Winslow Taylor dalam memanfaatkan teori manajemen ilmiah di Midvale Steel dan Bethlehem Steel sampai tahun 1893.[1]
Gantt Chart merupakan gambaran dari macam-macam bagan yang mempunyai fungsi untuk:[2]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.