Top Qs
Timeline
Obrolan
Perspektif

Hari Raya Kenaikan Tuhan

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Hari Raya Kenaikan Tuhan
Remove ads

Perayaan Kenaikan Tuhan dan Juruselamat Kami Yesus Kristus,[1] yang juga dikenal sebagai Kamis Kenaikan, Kamis Kudus, atau Hari Kenaikan,[2][3] memperingati Kenaikan Yesus ke surga. Hari tersebut merupakan salah satu perayaan ekumenis (dirayakan secara universal) dari gereja-gereja Kristen. Hari Kenaikan secara tradisional dirayakan pada hari Kamis, hari keempatpuluh setelah Paskah (sesuai dengan Kisah Para Rasul 1:3), meskipun beberapa denominasi Kristen memindahkan perayaan tersebut pada hari Minggu berikutnya.

Fakta Singkat Nama lain, Dirayakan oleh ...
Remove ads
Remove ads

Barat

Ringkasan
Perspektif

Istilah bahasa Latin untuk perayaan ini, ascensio dan, kadang-kadang, ascensa, menegaskan bahwa Kristus naik dengan kuasa-Nya sendiri, dan nama ini dipakai bagi hari raya tersebut di dunia barat. Dalam Book of Common Prayer dalam Gereja Anglikan, digunakan pula nama "Holy Thursday" ("Kamis Agung").[2][3][4]

Perayaan hari Minggu

Informasi lebih lanjut Tahun, Barat ...
Remove ads

Referensi

Loading content...
Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Remove ads