Loading AI tools
politisi Indonesia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
H. Gusti Farid Hasan Aman, SE, Akt, MBA (lahir 21 September 1967 ) adalah seorang politisi Indonesia. Ia duduk di kursi DPD-RI wakil dari Kalimantan Selatan dengan mengantongi 319.413 suara dalam Pemilihan Umum Legislatif 2014.[1] Sebelumnya, Ia juga duduk di kursi DPD-RI wakil dari Kalimantan Selatan dengan mengantongi 143.743 suara dalam Pemilihan Umum Legislatif 2009. Ia merupakan putera dari mantan Gubernur Kalimantan Selatan, Gusti Hasan Aman.
Gusti Farid Hasan Aman | |
---|---|
Lahir | 21 September 1967 Banjarmasin, Kalimantan Selatan |
Kebangsaan | Indonesia |
Almamater | Universitas Gajah Mada City University of Seattle |
Pekerjaan | Politisi |
Dikenal atas | Anggota DPD-RI |
Orang tua | Gusti Hasan Aman (ayah) |
Ia bersekolah di SD Negeri Mulawarman Banjarmasin, SMP Negeri 2 Banjarmasin, SMA Negeri 1 Banjarmasin dan SMA Negeri 2 Bandung. Kemudian, Ia meraih gelar S1 dari Fakultas Ekonomi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, pada tahun 1995, sedangkan gelar S2 ia peroleh dari City University of Seattle, Seattle, Washington, Amerika Serikat.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.