Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Girl Crazy adalah sebuah film musikal Amerika Serikat tahun 1943 yang diproduksi oleh Freed Unit dari Metro-Goldwyn-Mayer. Berdasarkan pada musikal panggung Girl Crazy – yang ditulis oleh Guy Bolton dan Jack McGowan, dengan musik dan lirik oleh George dan Ira Gershwin – film tersebut menampilkan Mickey Rooney dan Judy Garland dalam penampilan terakhir mereka dalam sembilan film dimana mereka beradu peran.
Girl Crazy | |
---|---|
Sutradara | Norman Taurog Busby Berkeley |
Produser | Arthur Freed |
Skenario | Fred F. Finklehoffe Dorothy Kingsley (uncredited) William Ludwig (uncredited) Sid Silvers (uncredited) |
Berdasarkan | Berdasarkan pada Girl Crazy Musikal tahun 1930 karya Guy Bolton (buku) Jack McGowan (buku) George Gershwin (musik) Ira Gershwin (lirik)[1] |
Pemeran | Mickey Rooney Judy Garland |
Penata musik | George Gershwin |
Sinematografer | William H. Daniels Robert Planck |
Penyunting | Albert Akst |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Loew's Inc. |
Tanggal rilis | 26 November 1943 (AS) |
Durasi | 97 atau 99-100 menit[1] |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Anggaran | $1.469.000[2] |
Pendapatan kotor | $3.771.000[2] |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.