Remove ads

Masjid Kari (bahasa Turki: Kariye Camii) atau yang sebelumnya bernama Biara Khora (bahasa Yunani: Μονή του Χώρας) adalah sebuah masjid peninggalan Bizantium yang berada di distrik Fatih, Provinsi Istanbul, Turki. Masjid ini didirikan pada tahun 413 M di bekas bangunan gereja Ortodoks Yunani pada abad pertengahan[1] dan sebagian besar bangunan ini digunakan sebagai masjid sejak tahun 1500-an.

Thumb
Penggambaran Masjid Kariye setelah penghancuran Gereja Chora sejak tahun 1900
Thumb
Masjid Kariye, Istanbul, Turki, survei tahun 1903. Arsip Museum Brooklyn, Koleksi W. H. Goodyear
Fakta Singkat Masjid Kari Kariye Camii, Agama ...
Masjid Kari
Kariye Camii
Thumb
ThumbKoordinat: 41°1′52.00″N 28°56′21.01″E
Agama
AfiliasiIslamSunni
ProvinsiIstanbul
Lokasi
LokasiFatih
Negara Turki
Arsitektur
TipeMasjid
Gaya arsitekturTurki dengan sedikit sentuhan arsitektur Bizantium
Didirikan413 dengan rincian:
Spesifikasi
Kubah1
Menara2
Tutup

Pada abad ke-16, selama era Ottoman, bangunan yang semula gereja ini diubah menjadi masjid; yang kemudian diubah kembali menjadi museum pada tahun 1945, dan akhirnya secara final diubah dan ditetapkan menjadi masjid pada tahun 2020 oleh Presiden Recep Tayyip Erdoğan.[2][3] Bagian dalam bangunan ini ditutupi dengan beberapa mosaik dan lukisan dinding Bizantium, serta dibiarkan terlihat jelas selama ibadah Muslim di sebagian besar era Ottoman.[4]

Remove ads

Lihat pula

Referensi

Pranala luar

Remove ads

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.

Remove ads