Franco Frattini

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Franco Frattini

Franco Frattini (14 Maret 1957  24 Desember 2022 ) adalah seorang politikus Italia. Sebagai menteri junior dari 1994 sampai 1996 dalam kabinet Berlusconi I dan Dini, ia kemudian menjabat sebagai menteri luar negeri dalam kabinet Berlusconi II dan III (2002-2004). Frattini diangkat menjadi Wakil Presiden dan Komisioner Eropa untuk Keadilan, Kebebasan dan Keamanan dalam Komisi Barroso pertama (2004-2008), yang kemudian ia tinggalkan untuk kembali menjadi menteri luar negeri Italia dalam Kabinet Berlusconi IV terakhir (2008-2011). Ia saat ini menjadi Presiden Masyarakat Italia untuk Organisasi Internasional (SIOI).

Fakta Singkat Menteri Urusan Luar Negeri, Perdana Menteri ...
Franco Frattini
Thumb
Frattini (2012)
Menteri Urusan Luar Negeri
Masa jabatan
8 Mei 2008  16 November 2011
Perdana MenteriSilvio Berlusconi
Masa jabatan
14 November 2002  18 November 2004
Perdana MenteriSilvio Berlusconi
Sebelum
Pendahulu
Silvio Berlusconi (Sementara)
Sebelum
Komisioner Eropa untuk Keadilan, Kebebasan dan Keamanan
Masa jabatan
22 November 2004  8 Mei 2008
PresidenJosé Manuel Barroso
Sebelum
Pengganti
Jacques Barrot
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1957-03-14)14 Maret 1957
Roma, Italia
Meninggal24 Desember 2022(2022-12-24) (umur 65)
Roma, Italia
Partai politikPartai Sosialis (Sebelum 1994)
Forza Italia (1994–2008)
Rakyat Kebebasan (2009–2012)
Independen (2012–sekarang)
Sunting kotak info L B
Tutup

Sekarang, Frattini tidak masuk ke dalam partai politik.

Pembelajaran dan karier hukum

Frattini menempuh pendidikan di Sekolah Tinggi Klasik "Giulio Cesare" di Roma dan lulus dalam bidang hukum pada 1979.[1]

Posisi saat ini

Pada 2012 Frattini menjadi warga kehormatan kota Tirana.[2]

Frattini tidak maju pada pemilihan umum Italia 2013[3]

Penghargaan

Frattini mendapatka Medaglia Teresiana di Universitas Pavia pada 2008.

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.