Fasiolosis adalah infeksi cacing parasit yang diakibatkan oleh cacing hati jenis Fasciola hepatica ataupun Fasciola gigantica. Penyakit ini merupakan zoonosis trematoda[1] yang menular melalui tanaman, dan digolongkan ke dalam penyakit tropis terabaikan.[2][3] Penyakit ini dapat menjangkiti manusia, tetapi inang utamanya adalah hewan memamah biak seperti sapi atau domba.[2]
Fasiolosis | |
---|---|
Cacing Fasciola hepatica di saluran empedu kambing | |
Informasi umum | |
Spesialisasi | Infektologi |
Referensi
Wikiwand in your browser!
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.