Doc Kane

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Doc Kane adalah seorang teknisi rekaman asal Amerika. Ia dinominasikan untuk empat Oscar dalam kategori Tata Suara Terbaik. Ia berkarya pada hampir 350 film sejak 1984.

Fakta Singkat Lahir, Pekerjaan ...
Doc Kane
LahirLouis Kane
PekerjaanTeknisi rekaman
Tahun aktif1984-sekarang
IMDB: nm0437301
Tutup

Filmografi

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.