Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Diego de Landa Calderón, O.F.M. (12 November 1524 – 29 April 1579 ) adalah seorang uskup Spanyol dari Keuskupan Agung Yucatán.[1] Para sejarawan menyebutnya sebagai imam yang kejam dan fanatik yang memimpin kampanye kekerasan melawan pemberhalaan. Selain itu, ia nyaris membakar semua manuskrip Maya (kodeks) yang akan sangat berguna dalam memahami abjad Maya, pengetahuan agama dan peradaban Maya, dan sejarah benua Amerika.
Diego de Landa | |
---|---|
Uskup Yucatán | |
Gereja | Gereja Katolik |
Keuskupan | Keuskupan Yucatán |
Pendahulu | Francisco de Toral |
Penerus | Gregorio de Montalvo Olivera |
Imamat | |
Tahbisan uskup | 1573 oleh Cristóbal Rojas Sandoval |
Informasi pribadi | |
Lahir | 12 November 1524 Cifuentes, Alcarria, Spanyol |
Meninggal | 29 April 1579 Yucatán |
Kewarganegaraan | Spanyol |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.