Brajan, Mojosongo, Boyolali
desa di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Brajan adalah sebuah desa di Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.
Pembagian wilayah
Desa Brajan memiliki 15 dusun yaitu:
- Badran
- Brajan
- Gatak
- Geneng Timah
- Genengkembang
- Gunungsari
- Karangjoho
- Klepu
- Ledok
- Lemahbang
- Randusari
- Tanggungsari
- Tegal Karangjoho
- Tegalgeneng
- Tegalsari
Pendidikan
Desa Brajan memiliki dua lembaga pendidikan dalam jenjang sekolah dasar. Keduanya ialah SD Negeri 2 Brajan dan SD Negeri 3 Brajan.
Pranala luar
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.