Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Ardrahan adalah keju dari Irlandia yang dibuat oleh Eugene Burns dan Mary Burns dengan menggunakan susu sapi yang dipasteurisasi.[1] Keju ini pernah memenangkan sebuah medali perak pada "Penghargaan Keju Inggris" tahun 1995.[1] Keju Ardrahan memiliki aroma yang khas dan bagian dalam yang berwarna kuning.[1] Bagian kulit dari keju ini dicuci dengan menggunakan air asin.[1] Karena keju ini dibuat menggunakan tangan maka ukuran dan besar dari keju ini bervariasi.[2] Pada umumnya, keju Ardrahan yang besar memiliki berat sekitar 1.5 kilogram sedangkan yang kecil memiliki berat 300 gram.[2] Dalam pembuatan keju ini digunakan susu murni dan rennet vegetarian.[2] Keju Ardrahan ukuran besar dapat bertahan selama 16 minggu sedangkan keju yang berukuran kecil dapat bertahan selama 8 minggu.[2]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.