Loading AI tools
Musisi rok Swedia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Yngwie Johann Malmsteen (pengucapan: /ˈɪŋveɪ ˈmɑːlmstiːn/ dalam Bahasa Inggris) (lahir dengan nama Lars Johan Yngve Lannerbäck lahir 30 Juni 1963 ) adalah seorang gitaris Swedia, penggubah lagu, ahli berbagai macam instrumen dan pemimpin grup band. Malmsteen menjadi terkenal pada era 1980-an karena keahlian teknikal dalam komposisi neo-classical metal, sering dikaitkan dengan kecepatan bermain gitar dengan nada tinggi, skala pekikan dan skala raungan.[butuh rujukan] 4 albumnya, sejak 1984 sampai dengan 1988, Rising Force, Marching Out, Trilogy, dan Odyssey, berada di top 100 untuk penjualan.[1]
Yngwie Malmsteen | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Nama lahir | Lars Johan Yngve Lannerbäck |
Nama lain | Yngwie J. Malmsteen |
Lahir | 30 Juni 1963 Stockholm, Swedia |
Genre | Neoclassical metal, hard rock, heavy metal, power metal, instrumental rock |
Pekerjaan | Musisi, Penulis lagu |
Instrumen | Gitar, bass, keyboard, vokal, sitar, cello |
Tahun aktif | 1978 - sekarang |
Label | Polydor, Polygram, Elektra |
Artis terkait | Rising Force, Steeler, Alcatrazz, G3 |
Situs web | Official website |
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.