Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Drs. Yan Imbab (lahir 20 Juni 1953 ) adalah Bupati Supiori periode 2021-2024, bersama dengan wakil bupati terpilih Nichodemus Ronsumbre. Sebelumnya, Yan Imbab sudah menjabat sebagai bupati, sisa jabatan periode 2011–2016, dimana ia menggantikan Fredrik Menufandu yang meninggal pada masa jabatannya. Dia menjadi bupati definitif pada 1 April 2015.[1]
Yan Imbab | |
---|---|
Bupati Supiori Ke- 3 | |
Masa jabatan 5 Desember 2014 - 21 Mei 2016 (plt) 31 Mei 2021 – Mei 2024 | |
Presiden | Joko Widodo |
Gubernur | Lukas Enembe |
Wakil | Nichodemus Ronsumbre |
Pendahulu Jules Fitzgerald Warikar Pengganti Petahana | |
Wakil Bupati Supiori 2 | |
Masa jabatan 21 Mei 2011 – 5 Desember 2014 | |
Presiden | Susilo Bambang Yudhoyono Joko Widodo |
Gubernur | Syamsul Arif Rivai Constant Karma Lukas Enembe |
Pendahulu Julianus Mnusefer Pengganti Onesias Rumere | |
Informasi pribadi | |
Lahir | Yanem, Supiori, Papua | 20 Juni 1953
Kebangsaan | Indonesia |
Partai politik | Non partai |
Almamater | Universitas Cendrawasih |
Sunting kotak info • L • B |
Pada Pemilihan umum Bupati Supiori 2020, Yan Imbab berpasangan dengan Nichodemus Ronsumbre, namun bukan simpatisan partai, tetapi mereka mendapat dukungan dari partai Golkar dan partai Demokrat.[2] Mereka menang mengalahkan 4 pasangan lainnya.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.