Indeks Daya Ledak Vulkanik (bahasa Inggris: Volcanic Explosivity Index, disingkat VEI) adalah skala numerik yang mengukur ukuran relatif ledakan dari letusan gunung berapi dan sejarah letusan. VEI dikemukakan oleh Chris Newhall dari U.S. Geological Survey dan Stephen Self dari Universitas Hawaii tahun 1982 untuk menyediakan pengukuran relatif dari besarnya letusan Gunung berapi. VEI memiliki skala 1 hingga 8 berdasarkan kekuatan letusan vulkanis yang terjadi.[1][2]

Thumb
Gambaran volume material letusan pada skala VEI.

Letusan terbesar era modern

Letusan Puyehue-Cordón Caulle 2011Letusan Gunung Novarupta 1912Letusan Gunung Santa María 19021600 eruption of Huaynaputina
Peta gambar letusan gunung berapi terbesar yang dapat diklik menurut Masehi
Sumber: Survei Geologi Amerika Serikat.

Daftar ini adalah daftar letusan gunung berapi yang paling terkenal pada ke abad ke-19 hingga saat ini dengan setidaknya Indeks Daya Ledak Vulkanik (VEI) 4 atau lebih tinggi, letusan yang mengakibatkan kerusakan atau korban jiwa juga dimasukkan.

Informasi lebih lanjut Letusan gunung berapi terbesar sejak 1800, VEI ...
Letusan gunung berapi terbesar sejak 1800
VEI Nama Lokasi Sabuk vulkanik Korban jiwa Tahun
7 Letusan Tambora 1815 Indonesia, Sumbawa Cincin Api Pasifik 71.000+ 1815
6 Letusan Krakatau 1883 Indonesia Sabuk alpida 36.417 1883
6 Letusan Novarupta 1912 Amerika Serikat, Alaska Cincin Api Pasifik 0 1912
6 Letusan Gunung Pinatubo 1991 Filipina, Luzon Cincin Api Pasifik 838 1991
6 Letusan Santa María 1902 Guatemala Cincin Api Pasifik 6.000 1902
6 Letusan Hunga Tonga 2022 Tonga Cincin Api Pasifik 6 2022
5 Letusan Gunung Agung 1963 Indonesia, Bali Sabuk alpida 1.148 1963
5 Letusan El Chichón 1982 Meksiko, Chiapas Cincin Api Pasifik 1.900 1982
5 Letusan Gunung Tarawera 1886 Selandia Baru Cincin Api Pasifik 120 1886
5 Letusan Gunung St. Helens 1980 Amerika Serikat, Washington Cincin Api Pasifik 57 1980
5 Letusan Gunung Galunggung 1822 Indonesia, Jawa Barat Sabuk alpida 4.011 1822
4 Letusan Mayon 1814 Filipina Cincin Api Pasifik 1.200 1814
4 Letusan Gunung Bandai 1888 Jepang Cincin Api Pasifik 477 1888
4 Letusan Gunung Pelée 1902 Martinik Kepulauan Antilles 33.000 1902
4 Letusan Gunung Kelud 1919 Indonesia, Jawa Timur Sabuk alpida 5.101 1919
4 Letusan Lamington 1951 Papua Nugini Cincin Api Pasifik 2.942 1951
4 Letusan Merapi 2010 Indonesia Sabuk alpida 353 2010
Tutup

Referensi

Bacaan lanjutan

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.