Loading AI tools
gereja di Uruguay Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Katedral Bunda Maria dari Guadalupe (bahasa Spanyol: Catedral de Nuestra Señora de Guadalupe) adalah sebuah gereja katedral Katoli yang terletak di Canelones, Uruguay.
Katedral Canelones | |
---|---|
Katedral Bunda dari Guadalupe | |
Koordinat: 34°31′13″S 56°17′1″W | |
Lokasi | José Enrique Rodó esq. José Batlle y Ordóñez Canelones |
Negara | Uruguay |
Denominasi | Gereja Katolik Roma |
Situs web | Katedral Canelones |
Sejarah | |
Tanggal konsekrasi | 1843 |
Arsitektur | |
Status | Katedral |
Status fungsional | Aktif |
Administrasi | |
Keuskupan | Keuskupan Canelones |
Klerus | |
Katedral ini adalah tahta Keuskupan Canelones sejak tahun 1961.
Katedral pertama dibangun pada tahun 1775; di sekitar gereja kecil, sebuah kotapraja berkembang. Pada tahun 1828, pastor Juan Francisco Larrobla memberkati Bendera Uruguay pertama di sini.[1]
Bangunan saat ini selesai dibangun pada tahun 1843, dan kemudian diperluas.[2] Sejak tahun 1900 katedral memiliki organ mekanis. Katedral ini didedikasikan untuk Perawan Guadalupe, yang juga merupakan denominasi asli kota tersebut, Villa Nuestra Señora de Guadalupe.[3]
Pada tahun 1945, Kardinal Antonio Barbieri mengangkat gereja tersebut menjadi Tempat Suci Nasional Perawan Guadalupe.[1]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.