Loading AI tools
cagar budaya di Dairi, Sumatera Utara, Indonesia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Gedung Nasional Djauli Manik (disingkat sebagai Gedung Nasional atau Gednas) adalah salah satu cagar budaya yang terdapat di kota Sidikalang, Kabupaten Dairi.[1] Gedung ini dinamai untuk mengenang salah satu Koordinator Pemerintahan (Bupati) Dairi, Djauli Manik. Gedung Nasional Djauli Manik termasuk dalam kawasan Balai Budaya Sidikalang.
Gedung Nasional Djauli Manik | |||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Informasi umum | |||||||||||||||||||||||
Gaya arsitektur | Vernakular Batak Pakpak | ||||||||||||||||||||||
Negara | Indonesia | ||||||||||||||||||||||
|
Bagian ini memerlukan pengembangan. Anda dapat membantu dengan mengembangkannya. |
Setelah revitalisasi pada tahun 2016, Gednas Djauli Manik semakin sering dipergunakan oleh masyarakat Sidikalang dan Dairi. Beberapa acara rutin yang berlangsung di Gednas Djauli Manik adalah:
Selain acara-acara rutin, Gednas Djauli Manik juga boleh dipergunakan sebagai prasarana acara-acara inisiatif, seperti kampanye politik atau seminar. Penggunaan Gednas Djauli Manik untuk kegiatan-kegiatan tersebut di atas dikenakan tarif biaya sebagai bagian dari retribusi daerah.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.