Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Brigade Merah (bahasa Italia: Brigate Rosse, sering disingkat BR) adalah grup di Italia yang dituduh sebagai grup teroris[1] dan aktif selama "Tahun Kepemimpinan". Grup ini dibentuk pada tahun 1970. Grup Marxis-Leninis ini ingin mendirikan negara revolusioner melalui pertempuran dan memisahkan Italia dari NATO. Pada tahun 1978, grup ini menculik mantan Perdana Menteri Italia, Aldo Moro.
Brigade Merah | |
---|---|
Brigate Rosse | |
Nama lain | Partai Komunis Kombatan |
Pemimpin | Renato Curcio Margherita Cagol Alberto Franceschini |
Waktu operasi | 1970–1988; akhir 1990-an–2000-an |
Wilayah operasi | Italia |
Ideologi | |
Posisi politik | Kiri jauh |
Jenis serangan | Terorisme sayap kiri, pembunuhan, konspirasi, penculikan |
Pertempuran dan perang | Tahun Kepemimpinan
|
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.