Pangeran Heinrich Wilhelm Adalbert dari Preußen (29 Oktober 1811 di Berlin - 6 Juni 1873 di Karlovy Vary) merupakan seorang perwira dan penjelajah Prusia, pangeran dan laksamana.
Putra Pangeran Wilhelm dari Prusia dan sepupu Kaisar Wilhelm I dari Jerman, ia berjasa dalam meningkatkan kekuatan angkatan laut Prusia, serta artileri. Dia diangkat menjadi laksamana pada 1854.[1]
Buku harian tentang perjalanannya di Amerika Selatan diterbitkan pada 1857, Reise seiner koniglichen hoheit des prinzen adalbert von preussen nach brasilien : nach dem lagebuche seiner koniglichen hoheit mit hoschter genehmigung auszuglich (Berlin).
Alfred Brehm (1804-1884), ornitolog dan pendeta Lutheran pada 1861 mendedikasikan kepadanya Elang Iberia (Aquila adalberti).
Referensi
Pranala luar
Daftar pustaka
Wikiwand in your browser!
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.