Flatiron District
Flatiron District adalah sebuah permukiman di borough Manhattan, New York City, yang mengambil namanya dari Flatiron Building di 23rd Street, Broadway dan Fifth Avenue. Secara umum, Flatiron District dapat dikatakan berbatasan dengan 20th Street, Union Square dan Greenwich Village di sebelah selatan; Avenue of the Americas atau Seventh Avenue dan Chelsea di barat; 25th Street dan NoMad di utara; Rose Hill di timur laut, dan Lexington Avenue/Irving Place, Gramercy Park di timur.
Baca artikel
Top Questions
AI generatedPertanyaan lebih banyak