Loading AI tools
kecamatan di Pati, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Sukolilo (bahasa Jawa: ꦱꦸꦏꦺꦴꦭꦶꦭꦺꦴ) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Indonesia.
Penyuntingan Artikel oleh pengguna baru atau anonim untuk saat ini tidak diizinkan hingga 26 Desember 2024. Lihat kebijakan pelindungan dan log pelindungan untuk informasi selengkapnya. Jika Anda tidak dapat menyunting Artikel ini dan Anda ingin melakukannya, Anda dapat memohon permintaan penyuntingan, diskusikan perubahan yang ingin dilakukan di halaman pembicaraan, memohon untuk melepaskan pelindungan, masuk, atau buatlah sebuah akun. |
Sukolilo | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Pati | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | - | ||||
Populasi | |||||
• Total | 88,362 Jiwa jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 33.18.01 | ||||
Kode BPS | 3318010 | ||||
Luas | 15.874 km² | ||||
Kepadatan | 557 jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 17 Desa/Kelurahan | ||||
|
Kecamatan Sukolilo merupakan pemekaran dari Kecamatan Kayen yang terbentuk pada tahun 1984/1985.[butuh rujukan]
Kecamatan Sukolilo dibentuk sebagai kecamatan perwakilan dengan nama Perwakilan Kecamatan Kayen di Sukolilo dengan jumlah 4 desa pada tahun 1968 berdasarkan:[butuh rujukan]
Saat masih berstatus perwakilan kecamatan, desa-desa mengalami pemekaran. Kemudian, pada tahun 1985, maka Perwakilan Kecamatan Kayen di Sukolilo berubah status menjadi kecamatan definitif berdasarkan PP RI nomor 17 tahun 1985 tanggal 9 April 1985 yang diterbitkan di Jakarta.[butuh rujukan]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.