Situmbuk, Salimpaung, Tanah Datar

nagari di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Remove ads

Situmbuk merupakan salah satu nagari yang termasuk ke dalam wilayah kecamatan Salimpaung, Kabupaten Tanah Datar, Provinsi Sumatera Barat, Nagari ini terletak di dekat Batusangkar, ibu kota dari kabupaten Tanah Datar. Indonesia.Kata Situmbuk berasal dari Setumpuk atau Situmpuk, artinya satu kelompok, yang di namakan satu kelompok tentu saja terdiri dari berbagai induvidu atau berbagai klan atau suku . Dulu, kampung yang terdiri dari empat dusun ini (Bodi, Piliang, Patir dan Tiga Ninik) lokasinya berjauhan. dusun Bodi di Talao, dusun Piliang di Bukit Selo, dusun Tiga Ninik di Bukit Piatu dan talao dan Suku Patir di Sontur. penyatuan dusun ini bermuala dari taratak ke dusun dari dusun ke nagari, Maka Pembesar Minangkabau dari Pagaruyung menyarankan agar ke empat dusun tersebut disatukan menjadi satu tumpuk yang sekarang ini.Lama kelama ucapan situmpuk ini berubah menjadi Situmbuk. Pada masa perang PRRI keseluruhan masyarakat dikembalikan atau di kumpul kembali pada satu tempat atau disebut juga dengan kembali kenagari. kembali kenagari ini bertujuan untuk mempersempit gerak para pemberontak pada masa itu.

Fakta Singkat Negara, Provinsi ...
Situmbuk
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Barat
KabupatenTanah Datar
KecamatanSalimpaung
Kode Kemendagri13.04.10.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Peta
Koordinat: 0°21′43.200″S 100°34′37.200″E
Tutup

Sekedar ilustrasi, orang orang tua Situmbuk biasanya mendorong anak anak mereka untuk belajar semaksimal mungkin dengan menyanyikan pantun:

Situmbuk tanah airku Tukangnya pandai merapat Asal duduk dibangku (belajar) Banyak sedikit pasti mendapat


Remove ads

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.

Remove ads