Bahasa-bahasa Paleo-Siberia
sekelompok bahasa di Siberia Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Bahasa-bahasa Paleo-Siberia adalah beberapa bahasa isolat dan rumpun bahasa kecil yang dituturkan di beberapa bagian kawasan Siberia. Mereka diketahui tidak memiliki hubungan genetik satu sama lain; satu-satunya kesamaan mereka adalah bahwa mereka dianggap telah mendahului bahasa-bahasa yang lebih dominan, khususnya bahasa-bahasa Tungus dan kemudian Turk, yang telah sebagian besar menggantikan mereka. Bahkan baru-baru ini, Turk (setidaknya di Siberia) dan khususnya Tungus pada gilirannya telah tergantikan oleh bahasa Rusia.
Paleo-Siberia
(geografi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Wilayah | Siberia | ||||||||
Penutur | |||||||||
| |||||||||
Kode bahasa | |||||||||
ISO 639-3 | – | ||||||||
Lokasi penuturan | |||||||||
Portal Bahasa | |||||||||
Pemberitahuan | |
---|---|
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek. | |
Terjadi [[false positive]]? Silakan laporkan kesalahan ini. | |
02.59, Minggu, 16 Februari, 2025 (UTC) • Sebanyak 1.566 artikel belum dinilai |
Pranala luar
- Вернер Г. К. Палеоазиатские языки // Лингвистический энциклопедический словарь. — М.: СЭ, 1990. (dalam bahasa Rusia)
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.