Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara 1969 atau Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara ke-5 telah diadakan di kota Rangoon, Burma pada 6 Desember - 13 Desember 1969. Pada mulanya, Vietnam terpilih menjadi tuan rumah. Tetapi akhirnya mereka mengundurkam diri akibat Perang Vietnam yang sedang berlangsung pada waktu itu. Singapura, anggota termuda federasi SEAP pada waktu itu, mengusulkan agar SEAP edisi ini namanya diganti menjadi 'South-East Asian Games'. Walaupun penggantian nama ini tidak dinyatakan secara resmi.

Fakta Singkat Tuan rumah, Jumlah negara ...
Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara Ke-5
Tuan rumahRangoon
Sekarang dikenal dengan nama Yangon
Burma
Sekarang dikenal dengan nama Myanmar
Jumlah negara6
Upacara pembukaan6 Desember
Upacara penutupan13 Desember
Dibuka olehNe Win
Presiden Burma
Lokasi seremonialStadion Bogyoke Aung San
Tutup

Perolehan Medali

(Negara tuan rumah dicetak tebal)

Informasi lebih lanjut Peringkat, Negara ...
PeringkatNegaraEmasPerakPerungguJumlah
1 Burma 574646149
2Thailand Thailand323245109
3Singapura Singapura31392393
4Malaysia Malaysia16243979
5 Vietnam Selatan95822
6 Laos0033
Tutup

Pranala luar

Percy Seneviratne (1993) Golden Moments: the S.E.A Games 1959-1991 Media Dominie, Singapura ISBN 981-00-4597-2

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.