Remove ads

Industri perangkat lunak meliputi bisnis pengembangan, pemeliharaan, dan penerbitan perangkat lunak yang menggunakan model bisnis berbeda, umumnya "berbasis lisensi/pemeliharaan" atau "berbasis awan" seperti SaaS, PaaS, IaaS, MaaS, AaaS, dan sebagainya. Industri ini juga termasuk penyediaan jasa perangkat lunak seperti pelatihan, dokumentasi, dan konsultasi perangkat lunak.

Nilai industri

Menurut periset pasar DataMonitor, nilai industri perangkat lunak di seluruh dunia pada tahun 2008 adalah US$303,8 miliar, meningkat 6,5% dari tahun 2007. Industri Amerika bernilai 42,6% dari keseluruhan pasar industri perangkat lunak global.[1]

Referensi

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.

Remove ads