Lockheed L-188 Electra

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Lockheed L-188 Electra

Lockheed L-188 Electra merupakan sebuah pesawat bermesin turboprop sayap rendah (low wing) yang dibuat oleh Lockheed Corporation. Pesawat ini dahulu merupakan pesawat paling populer di dunia untuk waktu yang lama. L-188 pertama kali mengudara pada 1957. Hingga sekarang ini sudah tidak diproduksi lagi.

Fakta Singkat Tipe, Terbang perdana ...
Lockheed L-188 Electra
Thumb

Thumb
Lockheed L-188A Electra milik Mandala Airlines di Bandar Udara Perth (foto diambil pada awal tahun 1990-an)
TipePesawat turboprop
Terbang perdana6 Desember 1957
Pengguna utamaAmerican Airlines
Pengguna lainEastern Air Lines
Braniff Airways
KLM
Tahun produksi1957–61
Jumlah produksi170
VarianLockheed P-3 Orion
Tutup
Thumb
Lockheed L-188 Electra freighter milik NWT Air di Bandar Udara Internasional Vancouver Canada (tahun 1983)

Pesawat bermesin turboprop ini mulai diproduksi pada tahun 1957 hingga 1961. Jumlah produksinya adalah 170.

Referensi

Pranala luar

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.