Loch Ness (Danau Ness) adalah danau besar yang terletak di Dataran Tinggi Skotlandia (57°18′N 4°27′W) yang memiliki panjang sekitar 37 km dari Fort Augustus ke titik di sebelah tenggara kota Inverness. Lebar rata-rata danau ini sekitar 2 km, dan bagian terdalamnya sebesar 230 m. Permukaan Loch Ness terletak di ketinggian 15,8 meter di atas permukaan laut. Danau ini merupakan sumber dari Sungai Ness menuju Moray Firth. Loch Ness dikenal dengan legenda Monster Loch Ness ("Nessie") yang kebenarannya masih belum terbukti.

Thumb
Danau Ness dengan latar Kastil Urquhart.
Thumb
Peta Loch Ness

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.