Kedungkamal, Grabag, Purworejo
desa di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Kedungkamal adalah sebuah desa di kecamatan Grabag, Purworejo, Jawa Tengah, Indonesia. Desa ini berjarak sekitar 6 kilometer dari pusat pemerintahan kecamatan Grabag atau 17 kilometer barat daya ibukota kabupaten.
Batas wilayah
Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:
Utara | Kecamatan Bayan |
Timur | Kecamatan Ngombol |
Selatan | Desa Tunggulrejo dan Kecamatan Ngombol |
Barat | Desa Sangubanyu dan Kecamatan Bayan |
Pembagian wilayah
- Dusun Kedung Kamal Lor
- Dusun Kedung Kamal Tengah
- Dusun Kedung Kamal Kidul
Wikiwand - on
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.